22 September 2008

Aplikasi e-Commerce dan EDI di Coca Cola

Coca Cola Amatil memproduksi lebih dari 1.450 liter produk minuman dalam 1 tahun, Coca-Cola Amatil menyediakan sekitar 114.000 pelanggan dari rentetan supermarket besar ke toko-toko kecil. Dalam pemesanan untuk menyediakan layanan yang lebih baik untuk pelanggan besar, Coca-Cola Amatil kembali ke GXS utnuk peralatan dan mengatur secara penuh penanganan secara e-Commerce.
Coca-Cola Amatil memiliki bisnis yang bermanfaat besar dari solusi e-Commerce yang mencakup pengurangan pengolahan pesanan secara manual.
Electronic commerce metode yang sangat cepat dipilih dalam menjalankan bisnis untuk industry toko pangan. Pengecer utama mendapatkan upah yang meninggikan efisiensi persediaan dan menambah otomatisasi bisnis. Hasilnya, banyak perusahaan utama pindah mengikuti kemampuan internet enable e-commerce untuk dunia bisnis dengan pengecer.
Setelah mempertimbangkan perbedaan pilihan antara pemasukan dan pengeluaran, GXS telah menetapkan untuk kepemilikan dan mengatur program e-commerce Coca-Cola Amatil mulai dari awal hingga akhir adalah penyelesaian secara Managed Services B2B.
Pelanggan Coca-Cola Amatil bisa mengirim data dan pesan yang dibutuhkan dalam format apapun. GXS membawa semua kebutuhan penerjamahan. Enterprise SystemTM yang digunakan pada HP, dapat mengatur pesan dari EDI sama baiknya dengan pengaturan pesan pada email dan teknologi web. Penerjemah Application Integrator Coca Cola Amatil secara permanen menghubungkan data pesan ke form EDI dan XML yang digunakan pada partner dalam perdagangan.
Tujuan keputusan dari Coca Cola Amatil untuk pengalihan ke e-commerce yang bisa diambil keuntungan dari investasi infrastruktur GXS dan kemampuan untuk menggabungkan EDI dan format pesan lainnya dengan penggunaan aplikasi yang ada. Pergantian teknologi yang ada dalam industry minuman menghasilkan dalam sebuah pengembangbiakan format pesan yang digunakan pelanggan.

1 comment:

jennifer heryanto said...

baguuus, jadi ngerti sistem di coca cola gw, hehehe...

Powered By Blogger